Perencanaan Keamanan

Sesi kelima pelatihan Keamanan Holistik diadakan pada Kamis, 23 Januari 2025. Dalam sesi ini, Syamsul Alam mengupas berbagai aspek penting terkait keamanan, termasuk penyusunan protokol keamanan kerja bagi staf dan organisasi, perlindungan untuk pembela hak asasi manusia perempuan, evaluasi kinerja keamanan kantor, dan keamanan dalam komunikasi. Adanya Standar Operasional Prosedur (SOP) terkait keamanan bertujuan memberikan […]

Cara Memeriksa Risiko Keamanan Digital

Mengenal elemen-elemen dasar keamanan digital sangat penting karena terkait dengan komponen-komponen utama yang perlu disiapkan dalam aktivitas sehari-hari, khususnya kegiatan pembelaan HAM yang berbasis platform digital. Kelas pelatihan Keamanan Holistik sesi 4 yang diselenggarakan Lingkar Madani pada Selasa, 21 Januari 2025 secara spesifik mengangkat topik ini. Syamsul Alam memberikan beberapa penjelasan awal mengenai keamanan digital. […]

Pemetaan Risiko, Analisis Risiko, Ancaman Insiden Keamanan dan Pemetaan Aktor

Melanjutkan dua sesi sebelumnya yang diadakan pada tahun 2024, hari ini, 16 Januari 2025, Syamsul Alam kembali hadir dengan topik menarik: “Pemetaan Risiko, Analisis Risiko, Ancaman Insiden Keamanan, dan Pemetaan Aktor.” Bertujuan untuk membantu mengidentifikasi dan menganalisis berbagai risiko serta ancaman yang dapat mempengaruhi keamanan dalam suatu organisasi atau individu. Syamsul Alam menjelaskan bahwa memahami […]

Kampanye dan Keterampilan GEDSI untuk Perubahan: Membangun Kesadaran dan Memperkuat Kapasitas

Tidak terasa Rabu, 18 Desember 2024 merupakan pelatihan terakhir dari GEDSI batch ke-2. Dengan mengangkat topik “Kampanye dan Keterampilan GEDSI untuk Perubahan Membangun Kesetaraan dan Memperkuat Kapasitas”. kampanye advokasi dapat menjadi perubahan yang signifikan. Dengan memahami konteks, memetakan kekuatan, memilih taktik yang tepat, dan melibatkan semua pihak. Lantas, bagaimana langkah awal dalam kampanye GEDSI? Saat […]

Advokasi GEDSI dalam Lingkungan OMS

Advokasi GEDSI adalah perjalanan panjang untuk menciptakan masyarakat yang lebih adil. Dengan pendekatan strategis yang inklusif dan berbasis data, perubahan positif dapat tercapai. Bersama Dewi Komalasari, Program Manager Gender Justice, dengan topik “Advokasi GEDSI dalam Lingkungan OMS”. Apa sih definisi advokasi? Pelatihan yang dilaksanakan pada Selasa, 17 November 2024, narasumber menjelaskan bahwa advokasi melibatkan proses […]

Interseksionalitas: Memahami Identitas yang Bertumpuk dan Tantangan Inklusivitas

Sesi lanjutan yang dilaksanakan pada Rabu, 11 Desember 2024. Kali ini, Puspa Dewy mengajak teman-teman untuk mengupas lebih dalam mengenai “Interseksionalitas: Memahami Identitas yang Bertumpuk dan Tantangan Inklusivitas” . Teman-teman, sudahkah kalian mengenal interseksionalitas? Narasumber memberikan penjelasan mengenai Interseksionalitas merupakan sebuah kerangka analisis yang pertama kali diperkenalkan oleh Kimberlé Crenshaw pada tahun 1989. Pendekatan ini […]

Ketidakadilan Gender: Memahami Akar Permasalahan dan Dampaknya

Pelatihan GEDSI adalah langkah awal yang penting dalam memahami dan mengatasi ketidakadilan gender. Menurut Sahabat, satu kata apa yang sering terlontar ketika mendengar kosakata “perempuan” atau “laki-laki”? Pertanyaan tersebut muncul dalam Kuis Mentimeter yang membuka pelatihan GEDSI batch ke-2 sesi 1 dengan topik “Ketidakadilan Gender: Memahami Akar Permasalahan dan Dampaknya”, Selasa, 10 Desember 2024 . […]

Keamanan Manusia

Seperti biasa, Syamsul Alam menyapa teman-teman mitra Lingkar Madani, kemudian melanjutkan dengan tinjauan terhadap pertanyaan yang diberikan pada sesi sebelumnya. Syamsul Alam menjelaskan bahwa konsep keamanan manusia merupakan suatu transformasi atau perubahan pandangan dari para pembela hak asasi manusia di tingkat internasional dan negara-negara terkait. Konsep ini dianggap sebagai pendekatan yang penting untuk disesuaikan dengan […]

Tantangan dan Solusi dalam Pemantauan Partisipatif Pesisir

Tidak terasa Senin, 4 November 2024 merupakan sesi terakhir dalam pelatihan “Pendekatan Inklusif dan Kolaboratif dalam Pemantauan Partisipatif Pesisir dan Laut”. Masyarakat pesisir sering kali memiliki keterbatasan pengetahuan teknis tentang pengumpulan data ilmiah yang diperlukan dalam pemantauan ekosistem pesisir. Pada sesi ini narasumber mengajak peserta lebih banyak berdiskusi dan sharing mengenai tantangan yang dihadapkan peserta […]