Agenda Klinik Bersama Silih Agung Wasesa, Agustus 2021

Di Agustus 2021, kami menawarkan 8 slot kegiatan Klinik dengan Pak Silih, di mana OMS bisa berkonsultasi tentang cara membangun strategi serta menciptakan inovasi dalam berkampanye secara digital, dan mengukur keberhasilan kampanye tersebut.
Agenda Klinik Bersama Ali Zaenal Abidin, Agustus 2021

Di Agustus 2021, kami menawarkan 8 slot kegiatan Klinik dengan Pak Ali, di mana OMS bisa berkonsultasi tentang cara membangun kultur organisasi, mengelola komitmen tim, serta mengembangkan kepemimpinan untuk performa organisasi yang lebih baik.
Agenda Klinik Bersama Kiswara Santi, JULI 2021

Di Juli 2021, kami menawarkan 8 slot kegiatan Klinik dengan Mbak Kiswara, di mana OMS bisa berkonsultasi untuk mendapatkan kiat-kiat agar organisasi tetap dapat melakukan lobi, advokasi serta pendampingan, meski di masa pandemi.
Agenda Klinik Bulan Juni 2021

Dalam membantu proses peningkatan kapasitas & efektivitas organisasi, kami memfasilitasi kegiatan pelatihan privat (one-on-one) dengan mentor terpilih untuk memberikan pengetahuan teknis yang lebih mendalam dan aplikatif.