ASPEK PAJAK DAN UPDATE PPH PASAL 21 BEDASARKAN PMK 168/2023

Kenali Aspek Pajak dan Perkembangan PPh 21 berdasarkan PMK 168/2023 Pelatihan pengantar Seri Keuangan Nirlaba Lingkar Madani kembali meluncurkan serial Pelatihan Keuangan Nirlaba bagi organisasi masyarakat sipil (OMS) mitra Packard. Serial ini dimulai dengan pelaksanaan pelatihan pengantar dengan topik “Aspek Pajak Update PPh Pasal 21 berdasarkan PMK 168/2023”. Sesi ini menghadirkan menghadirkan Dewi Ernawati, SE., […]

Pelatihan LANGKAH-LANGKAH AKUNTABILITAS DALAM PENGELOLAAN PROGRAM

Pelatihan “Akuntabilitas Tata Kelola Organisasi” kembali dilanjutkan pada Selasa, 30 April 2024, sesi kelima atau sesi terakhir dengan topik “Langkah-langkah Akuntabilitas dalam Pengelolaan Program?”. Masih dengan narasumber yang sama yaitu Sugiarto Arif Santoso (Direktur CSRO, Yayasan Penabulu) atau kerap disapa dengan mas Sugi, kali ini dihadiri 23 orang perwakilan OMS mitra Packard peserta program Lingkar […]

APAKAH OMS PERLU MEMBANGUN VISIBILITAS ORGANISASI?

Pelatihan peningkatan kapasitas keorganisasian dengan tema yang sama “Akuntabilitas Tata Kelola Organisasi” kembali dilanjutkan pada Kamis, 14 Maret 2024, sesi ketiga dengan topik “Apakah OMS Perlu Membangun Visibilitas Organisasi?”. Masih bersama Sugiarto Arif Santoso (Direktur CSRO, Yayasan Penabulu) atau kerap disapa dengan mas Sugi, sebagai pelatih, kali ini dihadiri 19 orang perwakilan OMS mitra Packard […]

KETERBUKAAN INFORMASI PUBLIK BAGI AKUNTABILITAS ORGANISASI MASYARAKAT SIPIL

Pelatihan peningkatan kapasitas keorganisasian dengan tema yang sama “Akuntabilitas Tata Kelola Organisasi” kembali dilanjutkan pada Kamis, 28 Maret 2024, sesi ketiga dengan topik “Mengapa OMS Terikat dengan Keterbukaan Informasi Publik?”. Masih bersama Sugiarto Arif Santoso (Direktur CSRO, Yayasan Penabulu) atau kerap disapa dengan mas Sugi, sebagai pelatih, kali ini dihadiri 15 orang perwakilan OMS mitra […]

KENALI DIMENSI AKUNTABILITAS OMS SEBAGAI PRAKTIK AKUNTABILITAS DALAM ORGANISASI

Pelatihan peningkatan kapasitas keorganisasian dengan tema “Akuntabilitas Tata Kelola Organisasi” kembali dilanjutkan pada Kamis, 6 Maret 2024, sesi kedua dengan topik “Bagaimana Mempraktikkan Akuntabilitas Organisasi Masyarakat Sipil?”. Masih bersama Sugiarto Arif Santoso (Direktur CSRO, Yayasan Penabulu) atau kerap disapa dengan mas Sugi, sebagai pelatih, di mana dihadiri 22 orang perwakilan OMS mitra Packard peserta program […]

APA DAN MENGAPA AKUNTABILITAS TATA KELOLA BAGI ORGANISASI MASYARAKAT SIPIL

Mengawali tahun 2024, Lingkar Madani kembali meluncurkan pelatihan intensif terkait kapasitas keorganisasian dengan tema “Akuntabilitas Tata Kelola Organisasi”. Pelatihan ini akan diselenggarakan dalam 5 (lima) sesi, dengan menghadirkan pelatih Sugiarto Arif Santoso, Direktur CSRO Yayasan Penabulu. Pelatihan sesi 1 dilaksanakan pada Kamis, 28 Februari 2024 dengan topik “Apa dan Mengapa Akuntabilitas Tata Kelola bagi Organisasi […]

WORKSHOP MENULIS LAPORAN EFEKTIF SESI 5-6 “MENGENAL DAN MERANCANG INFOGRAFIS DENGAN CANVA ATAU PIKTOCHART”

Jika pelatihan kemarin, kita mempelajari aneka infografis, kali ini, Moerat Sitompul (Kepala Tempo Media Lab), pengajar serial pelatihan laporan efektif #5, memberikan gambaran infografis. Selain harus mengetahui jenis yang pas dengan cerita, infografis itu tidak harus kaku, tapi mesti leluasa. Entah berapa contoh infografis yang ditampilkan Moerat pada awal pelatihan. Grafik batang, garis, dan kue—paling […]

WORKSHOP #3 REVOLUSI DIGITAL KAMPANYE SOSIAL “MENGUKUR DAMPAK DAN EFEKTIVITAS KAMPANYE SOSIAL DIGITAL”

Tidak sedikit kampanye sosial yang tersebar di media sosial, baik yang berhasil maupun yang tidak. Sebelum menjalankan kampanye, kita mesti tahu metode untuk mengukur dampak positif bahkan negatifnya. Pertanyaannya, mengapa hal ini penting? Nah, topik tersebut diangkat oleh Emilia Tiurma Savira, Impact Measurement Enthusiast dari Indika Foundation dan Siti Fatimah Ayuningdyah, Sponsorship Outreach Manager Campaign.com, saat  Workshop #3 Revolusi Digital Kampanye […]

PRESENTASI YANG MENAWAN AUDIENS

Bicara presentasi tidak hanya tentang desain atau warna, tapi juga bagaimana kita mempresentasikannya, agar menarik perhatian audiens. Rabu, 25 Mei 2022, Digital learning series, pelatihan “Powerful Presentation” Mengapa butuh sebuah presentasi yang kuat? Hal ini, salah satunya, dikarenakan otak kita tidak hanya bekerja untuk hal-hal yang membosankan. Dalam 30 detik pertama, maju presentasi itu golden moment untuk menarik […]

POLA PIKIR YANG MEMPENGARUHI KUALITAS HIDUP

You can not live a positive life with a negative mind Pola pikir itu penting. Ia  akan mempengaruhi bagaimana kita menjalani keseharian dan kualitas hidup. Bagaimana mengubah pola pikir dengan cepat? Kalimat ini meluncur sebelum pembicara, Ali Zaenal Abidin memulai pelatihan “How to change your mindset”, Kamis, 19 Mei 2022. Ali yang kerap menggunakan analogi pada […]